Home Ekonomi Intensitas Penyaluran Beras SPHP Ditingkatkan Bulog Sulteng

Intensitas Penyaluran Beras SPHP Ditingkatkan Bulog Sulteng

252
0
Social Media Share
Intensitas Penyaluran Beras SPHP Ditingkatkan Bulog Sulteng

Bulog Kanwil Sulteng gencar menyalurkan beras medium program stabilisasi pasokan dan harga pangan (SPHP). (Foto : Istimewa)

PALU, METROSULAWESI.NET - Dalam mengantisipasi gejolak harga beras yang saat ini sedang naik, intensitas penyaluran beras medium program stabilisasi pasokan dan harga pangan (SPHP) terus lebih ditingkatkan Perusahaan Umum Bulog Kantor Wilayah (Kanwil) Sulteng.

"Hampir dii seluruh kabupaten dan kota di Sulteng, khususnya pada daerah pencatatan statistik kami gencar melaksanakan program itu," kata Pemimpin Wilayah (Pimwil) Bulog Kanwil Sulteng, Heriswan, kepada awak media di kantornya Jalan Mohammad Yamin, Kota Palu, Rabu (2/8/2023).

Lanjut Baca, Klik di Sini untuk Berlangganan

tengah 1